news

Pemeriksaan Kesehatan KB-TK Tarakanita 5 Jakarta
Seiring dengan pertumbuhannya, anak-anak perlu mendapatkan pemeriksaan kesehatan secara rutin. Pemeriksaan ini akan memberikan kesempatan kepada dokter untuk mendeteksi apakah ada masalah-masalah dan gangguan kesehatan sejak dini. Dengan demikian diharapkan masalah yang timbul dapat dengan cepat ditangani.
read more
Keakraban dan Kemeriahan Family Day
Family Day di desain untuk saling mengakrabkan dan saling mengenal sesama keluarga, Acara Family Day ini sengaja mengajak selain anggota juga keluarganya dengan maksud memperkenalkan kepada keluarga segala jenis kegiatan yang ada, juga saling berkenalan satu dengan yang lain dalam ikatan kekeluargaan di TK Tarakanita 5. Pada kesempatan itu banyak sekali penampilan lomba keluarga. Kegiatan yang berlangsung seru, banyak perlombaan yang membuat suasana menjadi semakin akrab.


read more
TK Tarakanita 5 Jakarta Berkunjung ke Planetarium
TK Tarakanita 5 Jakarta berkunjung ke Planetarium tgl 30 November 2012.
Dalam rangka puncak tema pembelajaran, anak - anak diajak berkunjung ke Planetarium.Semua merasa senang dengan kegiatan kunjungan ke Planetarium tersebut. Kegiatan ini dapat berjalan dengan lancar berkat dukungan dari bapak/ibu orang tua murid yang telah bersedia membantu dengan menyediakan transportasi ( kendaraan pribadinya ) untuk dipakai mengantar anak - anak ke Planetarium.





read more
TK Tarakanita 5 Jakarta Juara 1 Paduan suara, Mewarnai dan Mengucapkan Syair
Pada tgl 24 November 2012 SD Tarakanita 5 Jakarta mengadakan kegiatan Kreavitama 2012 dengan Tema " Tunjukkan Indonesiamu" . Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk mengajak anak-anak  memupuk  rasa bangga dan cinta terhadap tanah air. melalui aneka lomba yang diikuti oleh berbagai sekolah yang ada di sekitar wilayah Jakarta Timur. Tk Tarakanita 5 mengikuti lomba antara lain : menyanyi, mewarnai, syair, menari dan peragaan busana batik.

read more
Retret karyawan KB - TK Tarakanita SeJakarta
Retret karyawan KB-TK Tarakanita SeJakarta  
Tgl 12-14 Nov 2012 di Panti Samadi Kleder Jakarta Timur

Tema Retret" MENGEMBANGKAN SEMANGAT BELARASA "

Puji dan syukur kami panjatkan kepada  Tuhan atas kesempatan dan berkatNya yang boleh kami terima selama retret dari tgl 12-13 Nov 2012  yang di bimbing oleh Rm. Sigit Pawanta SVD.
 Hari pertama kami semua diajak oleh Rm. Sigit   untuk sejenak mengundurkan diri dari segala kegiatan dan rutinitas, merenung bersama Tuhan, intropeksi diri dan menimba kekuatan kembali dari Tuhan, sehingga disegarkan kembali  untuk melanjutkan perjalanan hidup.


read more